Final Liga Champions 2013 akan dilaksanakan di Stadion Wembley Inggris tanggal 25 Mei 2013 waktu setempat. Sedangkan berdasarkan waktu Indonesia, Jadwal Final Liga Champion 2013 akan jatuh pada hari Minggu dini hari tanggal 26 Mei 2013 jam 1.45 WIB.
Nonton partai puncak pertandingan sepak bola final UEFA Champions League 2013 antara
26/Mei/2013 | BAYERN Munchen | VS |
BORUSSIA DORTMUND
| SCTV | 1:45 |
Final UEFA Champions League 2013 pastinya akan menghadirkan pertandingan seru dan menegangkan. Penggemar football / soccer di seluruh dunia akan tertuju pada empat partai pertandingan UCL ini. Untuk Indonesia sendiri, karena waktu siaran langsung dilaksanakan jam 1.45 WIB, maka masih banyak penggila yang tidak bisa bergadang sehingga mencari video semifinal liga champions untuk didownload dan ditonton di waktu yang lebih senggang.
Ayo dukung klub jagoan Anda agar bisa menang di final liga champions 2013 yang akan dilaksanakan di Stadion Wembley hari Minggu tanggal 26 Mei 2013 ini.
Hasil Score Akhir
BAYERN Munchen 2:1 BORUSSIA DORTMUND
Kedudukan sementara 28:40 menit masih 0:0
ReplyDelete